Sumbar  

KORPRI Berkolaborasi Dekranasda

Arosukapost.com – Rabu 29 November 2023 Bertempat di halaman Kantor Bupati Solok segenap Keluarga Besar PGRI dan KORPRI melakukan Upacara Bendera Dalam Rangka Hari KORPRI Dan Hari jadi PGRI upacara digabung menjadi satu.

Bertindak sebagai Inspektur Upacara Bupati Solok Epyardi Asda, menyampaikan dalam amanatnya bahwasanya PGRI Dan KORPRI yang tergabung dalam Solok Super Team telah menunjukkan Berbagai Prestasi diberbagai bidang yang baru kita terima misalnya Prestasi Dibidang pendidikan terbaik di sumatera Barat ini merupakan bukti nyata Kerja keras Para guru guru selama ini atas prestasi pemerintah Daerah mengucapkan rasa terimakasih dan penghargaan setinggi tingginya.

Ketua KORPRI yang juga Sekretaris Daerah Medison,S.Sos,M.Si menyampaikan pajang lebar terhadap berbagai Rangkaian Kegiatan KORPRI yang Ke 52, Peringatan hari jadi ini bukan sekedar Seremoni saja Akan tetapi mengingatkan Tugas Profesional ASN maupun Guru Guru tentang tugas pelayanan dan pengabdiannya Kepada masyarakat.

Baca juga :  Kampung Budaya Jawi-jawi Pusatnya Tradisi Khas Minangkabau

Medison juga mengatakan peringatan Hari KORPRI Tahun ini agak. Berbeda dengan tahun Sebelumnya tahun ini kita banyak berkolaborasi diantaranya kita menggandeng Baznas Kabupaten Solok,Dekranasda, UMKM.

Seluruh Keluarga Besar KORPRI yang Eselon 2,3,4 dan pejabat lain didorong untuk berbelanja Produk UMKM Kabupaten Solok, ada yang lansung dan berbentuk Voucher al hasil dengan hitungan tidak sampai satu jam produk UMKM ludes dibeli.

Medison mengatakan ini bentuk KORPRI peduli UMKM, karena pemerintah Kabupaten Solok kosentrasi meningkatkan Sektor UMKM.

Dari hasil beli produk tersebut kebih Rp. 40.000.000,- Produk UMKM Terjual malah yang lain tidak dapat Ke bagian kata medison.

Baca juga :  Ketua KAN se-Kabupaten Solok Harapkan Pertemuan dengan Bupati

Disamping itu ada sekitar 200 paket Sembako yang diperuntukan untuk masyarakat Sekitar Kompleks Pemerintahan mudah mudahan bisa ditingkatkan ditahun dimasa yang akan datang harap medison.

Lebih lanjut medison mengatakan standar pelayanan terbaik ini dibuktikan dengan penilaian Ombudsman Sumatera Barat dan Waktu Dekat Ombudsman Pusat akan menilai ke Kabupaten Solok dalam waktu dekat mudah mudahan dapat Sepuluh besar Nosional harap medison penuh Optimis.

Dalam waktu dekat Pemeritah Kabupaten Solok akan menerima Penghargaan Dari Komisi ASN insyaallah akan lansung diterima Bupati Solok Pada Tanggal 7 Desember 2023 di Yogjakarta yang akan datang. Karena Kabupaten Solok berhasil meraih penghargaan merit Sistim Kepegawaian. (SD)